Sebab, Ten Hag merupakan pelatih yang punya pemain sayap terbaik. Misalnya ketika di Ajax ada beberapa nama seperti Hakim Ziyech, Dusan Tadic, dan terbaruu Anthony yang berkembang pesat di bawah asuhannya.
Berkaca dari hal itu, Rashford akan diuntungkan dengan tangan dingin Ten Hag yang bakal menangani Setan Merah.

Erik ten Hag punya catatan apik dalam mengembangkan bakat pemain muda. Misalnya saja ada Frenkie de Jong, Matthijs de Ligt, dan kini ada Ryan Gravenbers serta Jurrien Timber.
Melihat catatan tersebut, Hannibal Mejbri bisa diuntungkan karena ia bisa berkembang pesat di bawah asuhann Ten Hag. Apalagi kini pemain berusia 19 tahun merupakan wonderkid yang menonjol.
Ia juga sudah debut di tim senior Manchester United, meski usianya kini baru 19 tahun. Dengna datangnya Ten Hag, Hannibal Mejbri bisa lebih berkembang lagi talentanya.
5. James Garner
James Garner merupakan gelandang muda Manchester United yang sedang dipinjamkan ke Nottthingham Forest. Ia berhasil tampil reguler bersama klub kasta kedua Liga Inggris tersebut.
Menurut laporan yang beredar, gelandang berusia 21 tahun ini akan diberi kesempatan untuk Erik ten Hag di pramusim. Tentu kesempatan ini harus dimanfaatkan oleh Garner.
Baca Juga: 4 Pemain Lawan di Fase Grup SEA Games 2021 yang Patut Diwaspadai Timnas Indonesia U-23
Jika mampu ia mengesankan pelatih asal Belanda tersebut, maka Garner bisa saja mengunci tempat utama atau setidaknya rutin masuk skuad Manchester United di musim depan.