Sejauh ini, sudah ada 27 negara yang dipastikan lolos ke Piala Dunia 2022. Oleh karena itu, sisa tempat masih ada lima slot.
Berikut Bolatimes.com menyajikan 27 negara yang sudah memastikan tiket untuk tampil di Piala Dunia 2022 di Qatar.
Wakil Eropa (UEFA)
1. Serbia
2. Spanyol
3. Swiss
4. Prancis
5. Belgia
6. Denmark
7. Belanda