Meski begitu, Coleen tetap tegar dan berusahan menjaga rumah tangganya dengan mantan kapten timnas Inggris itu.
Kevin-Prince Boateng (Melissa Satta)

Siapa sangka Melissa Satta dengan paras cantik rupawan yang dimiliki justru tergila-gila dengan KP Boateng sejak 2012 silam.
Kabar mengejutkan pun sempat muncul saat keduanya menjalin asmara, di mana Melissa disebut sebagai sosok perempuan yang kecanduan berhubungan seks.
Karena itulah tak sedikit pihak yang menyebut kebiasaan itu yang membuat performa Boateng di atas lapangan menurun bahkan terkuras habis.
Hubungan keduanya mendapat karunia seorang anak yang dinamai Maddox-Prince Boateng, nahasnya Boateng dan Melissa dikabarkan sudah berpisah pada 2020 lalu.
Pepe (Ana Sofia)
Siapa sangka kekasih seorang Pepe, eks bek Real Madrid dan timnas Portugal ini merupakan aktris ternama di negara asalnya.
Perempuan berparas cantik berusia 33 tahun, Ana Sofia yang merupakan seorang aktris sudah malang melintang di dunia layar lebar Portugal.
Baca Juga: 3 Pemain Paling Brutal di Liga Inggris, Ada Legenda Manchester United
Ana diketahui sudah membintangi 20 film layar lebar di Portugal, pertemuan pertama kalinya dengan Pepe terjadi pada 2007.