Napoli vs Barcelona: Xavi Ogah Sebut Maradona Pemain Terbaik di Dunia, Ini Alasannya

Arief Apriadi Suara.Com
Kamis, 24 Februari 2022 | 17:10 WIB
Napoli vs Barcelona: Xavi Ogah Sebut Maradona Pemain Terbaik di Dunia, Ini Alasannya
Xavi Hernandez saat mengawasi sesi latihan pemain Barcelona. [AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Barca terakhir bermain di Naples pada 2020 ketika mereka lolos dari babak 16 besar Liga Champions usai mengalahkan Napoli dengan agregat 4-2.

Kini, Barcelona dan Napoli akan kembali saling sikut dalam laga leg kedua playoff Liga Europa di Naples. Kemenangan jadi harga mati bagi Blaugrana untuk melaju ke fase selanjutnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI