Rakyat Senegal Tumpah Ruah Rayakan Sukses Juara Piala Afrika 2021

Reky Kalumata Suara.Com
Senin, 07 Februari 2022 | 08:52 WIB
Rakyat Senegal Tumpah Ruah Rayakan Sukses Juara Piala Afrika 2021
Para pendukung Senegal merayakan kemenangan Sadio Mane dan kawan kawan atas Mesir di final Piala Afrika (CAN) 2021 di Dakar pada 6 Februari 2022. SEYLLOU/AFP
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada Piala Dunia 2018 mereka tersingkir sejak babak penyisihan grup gara-gara aturan baru yang menghukum Senegal karena mendapatkan kartu kuning lebih banyak ketimbang Jepang yang merupakan saingannya dalam fase grup itu.

Tetapi hasil pertandingan final Piala Afrika 2021 dini hari tadi itu telah menutup semua kenangan buruk sebelum ini, demikian laporan Reuters seperti dimuat Antara.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI