Rekor Pertemuan Indonesia vs Timor Leste

Arief Apriadi Suara.Com
Rabu, 26 Januari 2022 | 16:00 WIB
Rekor Pertemuan Indonesia vs Timor Leste
Timnas Indonesia AFF 2020 (Instagram/@pssi)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Head to Head atau Rekor Pertemuan

Setidaknya sudah empat kali Timnas Indonesia bersua Timor Leste di berbagai ajang. Uniknya, empat pertemuan ini terjadi di bulan November di tahun yang berbeda.

Dari empat pertemuan ini, Timnas Indonesia mampu meraih kemenangan atas Timor Leste dengan perbedaan 14 gol berbanding 1 gol.

1. Indonesia 6 – 0 Timor Leste (21/11/2010)

Pertemuan pertama Timnas Indonesia dan Timor Leste tercatat pada 24 November 2010 di mana skuat Garuda mampu menghajar tetangganya itu dengan skor 6-0.

Enam gol Timnas Indonesia dicetak oleh dua gol Cristian Gonzales, dan masing-masing satu gol yang dicetak oleh Bambang Pamungkas, M.Ridwan, Oktovianus Maniani dan Yongki Ariwibowo.

2. Indonesia 1 – 0 Timor Leste (12/11/2012)

Dua tahun usai pertemuan perdananya, Timnas Indonesia kembali berhadapan dengan Timor Leste dalam sebuah laga uji coba. Laga ini sendiri dimenangi skuat Garuda dengan skor 1-0.

Satu-satunya gol kemenangan yang dicetak Timnas Indonesia ke gawang Timor Leste dicetak oleh Bambang Pamungkas.

Baca Juga: Fisik Timnas Indonesia Belum Maksimal, Tapi Siap Lawan Timor Leste

3. Indonesia 4 – 0 Timor Leste (11/11/2014)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI