Persib Bandung Pastikan Henhen Herdiana dan Febri Hariyadi Tidak Alami Cedera Parah

Syaiful Rachman Suara.Com
Kamis, 20 Januari 2022 | 21:58 WIB
Persib Bandung Pastikan Henhen Herdiana dan Febri Hariyadi Tidak Alami Cedera Parah
Winger Persib Bandung, Febri Hariyadi menjalani latihan bersama rekan-rekannya di Stadion GBLA, Bandung, Selasa (18/8/2020). [dok. Persib]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pangeran Biru akan kembali berlaga melawan Persikabo 1973 pada pekan ke-21 BRI Liga 1 2021/2022 di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Sabtu (29/1) mendatang.

Saat ini, Persib menempati peringkat ketiga klasemen sementara BRI Liga 1 2021/2022 dengan perolehan 40 poin.

Puncak klasemen sementara ditempati Bhayangkara FC dengan 43 poin, disusul Arema FC yang mengumpulkan 41 poin.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI