Real Madrid Tandang ke Markas Bilbao, Carlo Ancelotti Bawa Tujuh Pemain Akademi

Syaiful Rachman Suara.Com
Rabu, 22 Desember 2021 | 21:18 WIB
Real Madrid Tandang ke Markas Bilbao, Carlo Ancelotti Bawa Tujuh Pemain Akademi
Reaksi pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti saat mendampingi timnya menghadapi Sheriff Tiraspol dalam matchday kedua Grup D Liga Champions 2021/2022 di Santiago Bernabeu, Madrid, Rabu (29/9/2021) dini hari WIB. [AFP].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Di San Mames, Federico kemungkinan besar akan mengisi posisi Eden Hazard.

Sergio Arribas kemungkinan besar juga bisa masuk starting line-up. Musim lalu, pemain berusia 20 tahun itu kerap diandalkan Zinedine Zidane.

Dengan banyaknya pemain yang terpapar COVID-19, Ancelotti sepertinya akan membuka pintu bagi Arribas untuk menunjukkan kemampuannya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI