Jelang Lawan Timnas Indonesia, Pelatih Malaysia Minta Pemain Tetap Tenang

Kamis, 16 Desember 2021 | 19:11 WIB
Jelang Lawan Timnas Indonesia, Pelatih Malaysia Minta Pemain Tetap Tenang
Pelatih Malaysia Tan Cheng Hoe saat ditemui di lapangan A, Senayan, Jakarta, Selasa (3/9/2019). [Suara.com/Adie Prasetyo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Terlepas dari itu, timnas Indonesai punya posisi yang diuntungkan ketika menghadapi Malaysia, Minggu (19/12/2021). Minimal skuat Garuda bisa meraih hasil imbang dari Harimau Malaya untuk lolos ke semifinal Piala AFF 2020.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI