Ada Eric Abidal, Berikut 5 Pesepak Bola Top yang Mengidap Kanker

Rauhanda Riyantama Suara.Com
Rabu, 17 November 2021 | 15:30 WIB
Ada Eric Abidal, Berikut 5 Pesepak Bola Top yang Mengidap Kanker
Eric Abidal (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Kanker tak dimungkiri adalah salah satu penyakit yang paling mengerikan. Oleh karenanya, penyakit ini amat ditakuti oleh setiap insan, tak terkecuali para pesepak bola.

Kanker sendiri lahir akibat pertumbuhan sel abnormal dalam tubuh. Reiset membuktikan bahwa kanker juga penyakit dengan tingkat kematian tertinggi kedua di seluruh dunia.

Omong-omong soal kanker, sejumlah pesepak bola nyatanya pernah mengidap penyakit yang tak mengenal siapa saja ini. Berikut Bolatimes rangkum sejumlah pemain yang pernah menderita kanker

1. German Burgos

Asisten pelatih Atletico Madrid, German Burgos. [GABRIEL BOUYS / AFP]
Asisten pelatih Atletico Madrid, German Burgos. [GABRIEL BOUYS / AFP]

German Burgos adalah mantan pemain Atletico Madrid. Ia bermain pada medio 2001 hingga 2004.

Burgos juga pernah mengisi kursi kepelatihan mendampingi Diego Simione selama 9 musim. Hanya, sebelum melatih, dia pernah mengidap kanker.

Pada 2003, ia harus naik meja operasi. Beruntung, kesehatannya membaik setelah dioperasi dan sehat hingga saat ini.

2. Fransisco Molina

Molina sempat menepi dari dunia sepak bola. Sebab, pemain berpaspor Spanyol ini didiagnosa mengidap kanker testis.

Baca Juga: Ilmuwan Jepang Menggunakan Cacing untuk Mendeteksi Kanker Prostat, Bagaimana Caranya?

Pada 2007 tepatnya, ia herus menjalani pemulihan. Namun, setelah absen tiga bulan, Molina kembali merumput untuk Levante.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI