Buatan Indonesia, Penampakan Jersey Timnas Inggris yang Jadi Sorotan

Selasa, 16 November 2021 | 14:56 WIB
Buatan Indonesia, Penampakan Jersey Timnas Inggris yang Jadi Sorotan
Penyerang timnas Inggris Harry Kane (kiri) digantikan Tammy Abraham (kanan) dalam matchday kesembilan grup I Kualifikasi Piala Dunia 2022 antara Inggris vs Albania di Stadion Wembley, London pada Sabtu (13/11/2021) dini hari WIB. Glyn KIRK / AFP.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sisanya Harry Maguire, Emile Smith Rowe, Tyron Mings, Tammy Abraham, Bukayo Saka, serta gol bunuh diri Filippo Fabbri melengkapi kemenangan telak The Three Lions.

Berkat kemenangan ini, Inggris pun dinyatakan lolos langsung ke putaran final Piala Dunia 2022.

Dalam Grup I Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa, Inggris berhasil memuncaki klasemen dengan torehan 26 poin dari hasil delapan kemenangan serta dua kali imbang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI