Brendan Rodgers Masuk Daftar Calon Pengganti Solskjaer di Manchester United

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 26 Oktober 2021 | 17:27 WIB
Brendan Rodgers Masuk Daftar Calon Pengganti Solskjaer di Manchester United
Pelatih Leicester City, Brendan Rodgers (kanan) berjabat tangan dengan manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer. [DAVE THOMPSON / POOL / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara Antonio Conte, saat ini tengah menganggur pasca meninggalkan Inter Milan di awal musim atau hanya beberapa saat usai membawa klub meraih gelar Liga Italia.

Status yang sama juga dimiliki Zinedine Zidane. Setelah mundur dari Real Madrid, dia kini masih menganggur.

Sedangkan Erik Ten Hag saat ini menjabat sebagai juru taktik Ajax. Selain Manchester United, Newcastle juga tertarik menjadikannya sebagai pelatih.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI