Tak ada gol tambahan bagi kedua tim dan laga berakhir dengan kemenangan Brasil 4-1.
Hasil ini semakin mengokohkan Brasil di puncak klasemen kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Amerika Selatan dengan koleksi 31 poin dari 11 pertandingan.
Sementara itu, Uruguay menempati peringkat lima dengan poin 16 dari 12 laga.
Susunan Pemain:
Brasil (4-2-3-1): Ederson; Alex Sandro, Thiago Silva, Lucas Verissimo, Emerson; Lucas Paqueta (Antony 62'), Fred (Edenilson 88'), Fabinho (Douglas Luiz 72'), Raphinha (Everton Ribeiro 72'); Neymar Jr, Gabriel Jesus (Gabriel Barbosa 62').
Uruguay (4-4-2): Fernando Muslera; Nahitan Nandez (Martin Caceres 46'), Sebastian Coates, Diego Godin, Matias Vina (Joaquin Piquerez 46'); Federico Valverde, Matias Vecino (Facundo Torres 66'), Rodrigo Bentancur (Fernando Gorriaran 71'), Nicolas De La Cruz (Lucas Torreira 46'); Luis Suarez, Edinson Cavani.