Prancis Juara UEFA Nations League, Didier Deschamps Soroti Peran Karim Benzema

Syaiful Rachman Suara.Com
Senin, 11 Oktober 2021 | 20:20 WIB
Prancis Juara UEFA Nations League, Didier Deschamps Soroti Peran Karim Benzema
Penyerang timnas Prancis Kylian Mbappe (kiri) dan Karim Benzema (kanan) merayakan gelar juara UEFA Nations League dengan memegang trofi di akhir pertandingan final UEFA Nations League antara Spanyol vs Prancis di stadion San Siro di Milan, pada 10 Oktober 2021. FRANCK FIFE / AFP.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Saya tahu Spanyol bertarung dengan Swedia untuk memperebutkan tempat pertama. Setiap pertandingan sulit, tetapi dari apa yang saya lihat tentang Spanyol, mereka memiliki kualitas untuk lolos."

"Sangat penting untuk memiliki tim-tim besar Eropa di turnamen ini. Piala Dunia tanpa salah satu tim besar Eropa akan menjadi hal yang kurang mengasyikan."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI