Jadwal Kualifikasi Piala Dunia Malam Ini: Belanda vs Gibraltar, Makedonia Utara vs Jerman

Arief Apriadi Suara.Com
Senin, 11 Oktober 2021 | 11:40 WIB
Jadwal Kualifikasi Piala Dunia Malam Ini: Belanda vs Gibraltar, Makedonia Utara vs Jerman
Bek Belanda Denzel Dumfries (tak terlihat dalam foto) merayakan gol bersama rekan-rekannya saat menghadapi Austria dalam matchday kedua Grup C Euro 2020 di Johan Cruyff Arena, Amsterdam, Jumat (18/6/2021) dini hari WIB. [JOHN THYS / POOL / AFP].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jerman saat ini menduduki peringkat pertama klasemen Grup J dengan koleksi 18 poin hasil dari enam kemenangan dan sekali kalah. Sementara Makedonia Utara menguntit di peringkat kedua dengan 12 poin (tiga menang, tiga imbang, satu kalah).

Berikut jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2022 malam ini, Senin hingga Selasa (12/10/2021) dini hari WIB:

Zona Eropa

Grup E
01.45 Belarusia vs Republik Ceko
01.45 Estonia vs Wales

Grup G
01.45 Latvia vs Turki
01.45 Belanda vs Gibraltar
01.45 Norwegia vs Montenegro

Grup H
23.00 Siprus vs Malta
01.45 Kroasia vs Slovakia
01.45 Slovenia vs Rusia

Grup J
01.45 Islandia vs Liechtenstein
01.45 Makedonia Utara vs Jerman
01.45 Rumania vs Armenia

Zona Afrika

Grup A
23.00 Burkina Faso vs Djibouti

Baca Juga: Hasil Kualifikasi Piala Dunia Andorra vs Inggris: The Three Lions Menang 5-0

Grup D
20.00 Mozambik vs Kamerun
23.00 Pantai Gading vs Malawi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI