Liga 2 Indonesia 2021 rencananya berlangsung mulai 26 September 2021. Pada fase penyisihan grup, yang bergulir dengan format "double round robin", ke-24 tim peserta dibagi ke dalam empat grup.
Nantinya, setiap grup akan dilaksanakan di wilayah yang berbeda. Tuan rumah penyisihan grup adalah salah satu dari klub dalam grup tersebut.