5 Hits Bola: Arsenal Intip Peluang Datangkan Antonio Conte

Reky Kalumata Suara.Com
Selasa, 17 Agustus 2021 | 10:36 WIB
5 Hits Bola: Arsenal Intip Peluang Datangkan Antonio Conte
Mantan Pelatih Inter Milan, Antonio Conte. [ANDREAS SOLARO / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Baca selengkapnya

3. Eks Manajer Timnas Indonesia Andi Darussalam Tabusalla Meninggal Dunia di Makassar

 Andi Darussalam Tabusalla (kanan). (ANTARA News/Pamela Sakina)
Andi Darussalam Tabusalla (kanan). (ANTARA News/Pamela Sakina)

Kabar duka datang dari persepakbolaan Indonesia. Mantan manajer Timnas Indonesia yang juga pernah jadi pandit sepakbola kondang di Tanah Air, Andi Darussalam Tabusalla meninggal dunia pada Senin (16/8/2021) malam.

Pria yang akrab disapa ADS itu meninggal dunia pada usia 70 tahun di Makassar.

Baca selengkapnya

4. Berikut 5 Fakta Menarik Usai Barcelona Libas Real Sociedad

Penyerang Barcelona Martin Braithwaite melakukan selebrasi usai cetak gol kedua dalam pertandingan Liga Spanyol lawan Real Sociedad di Camp Nou, Barcelona, Spanyol pada 16 Agustus 2021. ANTARA/AFP/JOSEP LAGO
Penyerang Barcelona Martin Braithwaite melakukan selebrasi usai cetak gol kedua dalam pertandingan Liga Spanyol lawan Real Sociedad di Camp Nou, Barcelona, Spanyol pada 16 Agustus 2021. ANTARA/AFP/JOSEP LAGO

Barcelona resmi memulai era tanpa Lionel Messi dengan kemenangan 4-2 atas Real Sociedad. Berikut fakta - fakta menarik usai laga Barcelona vs Sociedad di laga pembuka LaLiga 2021/2022.

Barcelona tampil dominan saat menjamu Sociedad di Camp Nou, Senin (16/8/2021) dini hari WIB. Sundulan Gerard Pique dan gol Martin Braithwaite membuat Barcelona memimpin 2-0 saat jeda.

Baca selengkapnya

Baca Juga: Isu Transfer Arsenal dan Tottenham, Lautaro Martinez Malah Perpanjang Kontrak?

5. Jajal Kekuatan Fenerbahce, Rans Cilegon FC Juga akan Gelar TC di Turki

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI