Intip Deretan WAGs Glamor PSG, Ada Istri Lionel Messi

Rauhanda Riyantama Suara.Com
Minggu, 15 Agustus 2021 | 10:29 WIB
Intip Deretan WAGs Glamor PSG, Ada Istri Lionel Messi
Kapten Timnas Argentina, Lionel Messi (kanan) dan sang istri, Antonella Roccuzzo. [LLUIS GENE / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Wanda Nara, istri Mauro Icardi. (Instagram)
Wanda Nara, istri Mauro Icardi. (Instagram)

Sosok Wanda Nara pasti sudah tidak asing lagi. Dia adalah istri strike PSG, Mauro Icardi. Wanda Nara merupakan WAGs yang punya gaya hidup glamor. Selain menjadi istri, Wanda Nara juga merangkap sebagai agen Icardi

4. Pilar Rubio

Pemain Real Madrid, Sergio Ramos dan kekasihnya Pilar Rubio (AFP)
Pemain Real Madrid, Sergio Ramos dan kekasihnya Pilar Rubio (AFP)

Terakhir adalah Pilar Rubio yang merupakan istri Sergio Ramos. Mirip seperti Messi, Ramos direkrut PSG usai kontraknya habis dengan Real Madrid. Pilar Rubio sendiri merupakan WAGs yang juga presenter dan sedang berada di puncak kariernya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI