Saat itu, pemain asal Pantai Gading ini direkrut oleh Arsenal pada awal tahun 2019/2020. Sayangnya, Arsenal belum mendapatkan efek instan dari dana besar yang mereka keluarkan.
Sebab. Nicolas Pepe tercatat tampil sebagai starter sebanyak 16 kali dan baru mencetak 10 gol.
Kontributor: Muh Adif