Real Madrid Cuci Gudang, 8 Pemain Terancam Ditendang

Arief Apriadi Suara.Com
Rabu, 21 Juli 2021 | 15:24 WIB
Real Madrid Cuci Gudang, 8 Pemain Terancam Ditendang
Penyerang sayap Real Madrid, Eden Hazard. [GABRIEL BOUYS / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Eden Hazard juga dikabarkan mulai masuk radar pemain yang akan dijual Los Blancos. Performa yang mengecewakan sejak bergabung dari Chelsea pada 2019 lalu jadi pertimbangan khusus.

Sementara Alvaro Odriozola diperkirakan bakal hengkang lantaran kesulitan bersaing mengisi pos bek kanan yang diprediksi bakal diperebutkan Dani Carvajal dan Lucas Vazquez.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI