Aksi Heroik Bek Liga Ghana, Bikin Dua Gol Bunuh Diri Demi Gagalkan 'Match Fixing'

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 20 Juli 2021 | 19:25 WIB
Aksi Heroik Bek Liga Ghana, Bikin Dua Gol Bunuh Diri Demi Gagalkan 'Match Fixing'
Bek tengah tim Liga Premier Ghana Inter Allies, Hashmin Musah sengaja bikin dua gol bunuh diri demi gagalkan match fixing. [Tangkapan layar/Sportbible]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kami memperhatikan video yang beredar sehubungan dengan pertandingan kami melawan Inter Allies dan ingin secara tegas melepaskan [diri kami] dari kesalahan apa pun," demikian pernyataan Ashanti Gold.

"Ashanti Gold bermain kompetitif di seluruh durasi pertandingan, dengan para pemain kami mencetak lima gol hebat melalui kerja keras dan usaha tim masing-masing pada menit ke-15, 26, 42, 49, dan 77."

“Kami tidak tahu mengapa pemain lawan mencetak dua gol bunuh diri setelah kami unggul lima gol, dengan 13 menit untuk mengakhiri pertandingan."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI