Minim Peluang, Inggris vs Jerman Tanpa Gol di Babak Pertama

Rully Fauzi Suara.Com
Selasa, 29 Juni 2021 | 23:59 WIB
Minim Peluang, Inggris vs Jerman Tanpa Gol di Babak Pertama
Bek Timnas Inggris, Harry Maguire (kiri) berebut bola dengan gelandang serang Timnas Jerman, Thomas Muller pada laga 16 besar Euro 2020 di Wembley, London, Selasa (29/6/2021) malam WIB. [JUSTIN TALLIS / POOL / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Skor kacamata alias imbang tanpa gol bertahan sampai babak pertama rampung.

Susunan Pemain:

Inggris XI (3-4-3): Pickford; Walker, Stones, Maguire; Trippier, Phillips, Rice, Shaw; Saka, Kane, Sterling.

Pelatih: Gareth Southgate (Inggris)

Jerman XI (3-4-2-1): Neuer; Ginter, Hummels, Rudiger; Kimmich, Kroos, Goretzka, Gosens; Havertz, Muller; Werner.

Pelatih: Joachim Low (Jerman)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI