Daftar 12 Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2020, Spanyol dan Portugal Masih 50:50

Syaiful Rachman Suara.Com
Rabu, 23 Juni 2021 | 14:56 WIB
Daftar 12 Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2020, Spanyol dan Portugal Masih 50:50
Penyerang Portugal Cristiano Ronaldo bereaksi terhadap gol bunuh diri bek Portugal Ruben Dias (tidak terlihat) selama pertandingan sepak bola Grup F UEFA EURO 2020 antara Portugal dan Jerman di Allianz Arena, Munich pada (19/6/2021). [PHILIPP GUELLAND / POOL / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Spanyol juga masih berpeluang jika seri, tetapi kalah akan otomatis membuat mereka tereliminasi, sementara seri dan apalagi kalah akan otomatis membuat Polandia melupakan angan-angan 16 besarnya. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI