"Secara keseluruhan para pemain kami tampil brilian tadi," pungkasnya.
Kemenangan atas Tottenham membuat Guardiola jadi pelatih pertama yang menjuarai Piala Liga Inggris empat musim beruntun, sekaligus membuat City menyamai rekor torehan delapan trofi kompetisi tersebut yang dimiliki Liverpool.