Terlepas dari keributan ESL, Liverpool sendiri saat ini posisinya masih belum aman untuk bisa bermain di Liga Champions musim depan. The Reds kini ada di posisi ke-6 klasemen sementara Liga Inggris dengan koleksi 53 poin, terpaut dua angkan dari Chelsea yang ada di peringkat empat.
Fans Ajukan Syarat Gila Agar Permintaan Maaf Pemilik Liverpool Diterima
Rabu, 21 April 2021 | 19:26 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Jadi Pahlawan Liverpool, Alisson Becker Bikin Kiper Timnas Indonesia Takjub
06 Maret 2025 | 11:25 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI