Manchester United Main Buruk, Shaw: Untung Ada Paul Pogba

Arief Apriadi Suara.Com
Jum'at, 19 Maret 2021 | 07:17 WIB
Manchester United Main Buruk, Shaw: Untung Ada Paul Pogba
Bek sayap Manchester United, Luke Shaw coba merebut bola dari penyerang AC Milan, Zlatan Ibrahimovic dalam pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Europa (Milan vs MU) di San Siro, Jumat (19/3/2021) dini hari WIB. [Marco BERTORELLO / AFP].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain Manchester United, tujuh tim lain yang berhasil lolos ke perempat final adalah Arsenal, Dinamo Zagreb, Granada, AS Roma, Slavia Prague, Villarreal, dan Ajax Amsterdam.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI