Pada pertandingan Liga Prancis, Marseille cuma imbang 1-1 melawan Olympique Lyon yang harus menuntaskan pertandingan dengan 10 pemain dalam laga pekan ke-27 Liga Prancis di Stadion Velodrome, Marseille, Prancis.
Hasil Pertandingan Bola Senin (1/3/2021) dini hari WIB
Chelsea vs Manchester United 0-0
Sheffield United vs Liverpool 0-2
Granada vs Elche 2 - 1
Villarreal vs Atletico Madrid 0-2
Liga Jerman :
Bayer Leverkusen vs Freiburg 1-2
Liga Italia :
Napoli vs Benevento 2-0
Roma vs Milan 1 - 2
Liga Prancis :
Marseille vs Lyon
Baca Juga: Big Match Liga Prancis: 10 Pemain Lyon Tahan Imbang Marseille 1-1