Tak Bayar Gaji Eks Pemain, PSM Disanksi FIFA, Tak Bisa Daftarkan Pemain

Irwan Febri Rialdi Suara.Com
Selasa, 16 Februari 2021 | 07:47 WIB
Tak Bayar Gaji Eks Pemain, PSM Disanksi FIFA, Tak Bisa Daftarkan Pemain
PSM Makassar. (Dok. PSM).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tentang Giancarlo Rodrigues, melalui akun media sosialnya, pesepak bola asal Brazil itu sempat mengeluhkan soal hak-haknya yang belum dilunasi oleh PSM.

Pria berusia 31 tahun itu angkat kaki dari PSM pada akhir tahun 2020. Saat ini, Rodrigues merumput untuk klub Sheikh Russel di Liga Bangladesh. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI