Kompetisi sepakbola profesional di Indonesia sudah terhenti sejak Maret lalu. Pandemi virus Corona menjadi penyebab berhentinya pertandingan sepakbola.
Sempat ada rencana Liga 1 2020 dilanjutkan pada Oktober lalu. Sayang, hal itu tak bisa dilakukan karena kepolisian tidak memberikan izin dengan pertimbangan masih tingginya angka penyebaran virus Corona.