Tim asal Austria itu mampu menciptakan 17 percobaan di mana 11 diantaranya berhasil mengarah ke gawang.
"Sejak saya menjadi pelatih, Manuel menjadi sensasional. Dia dalam performa terbaiknya, jika Anda suka. Sangat sulit untuk mencetak gol melawan dia, dia memiliki refleks yang luar biasa," tandasnya.