Pemain Tolak Potong Gaji, Barcelona Terancam Bangkrut di Awal Tahun 2021

Syaiful Rachman Suara.Com
Sabtu, 31 Oktober 2020 | 20:07 WIB
Pemain Tolak Potong Gaji, Barcelona Terancam Bangkrut di Awal Tahun 2021
Para pemain Barcelona merayakan gol Lionel Messi ke gawang Ferencvaros dalam laga fase grup Liga Champions di Camp Nou. LLUIS GENE / AFP
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sejumlah media Spanyol menyebut ada tiga tambahan kandidat yang berhasrat mengisi posisi yang ditinggalkan Bartomeu. Mereka adalah Joan Laporta, Xavier Vilajoana dan Emili Rousaud.

Pemilihan presiden baru Barcelona tidak akan digelar dalam waktu dekat. Pemilihan akan tetap digelar sesuai rencana sebelumnya, yaitu pada tahun 2021.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI