Kapten Borneo FC Pensiun dan Banting Setir Jadi Pengusaha Batu Bara?

Irwan Febri Rialdi Suara.Com
Kamis, 29 Oktober 2020 | 07:47 WIB
Kapten Borneo FC Pensiun dan Banting Setir Jadi Pengusaha Batu Bara?
Kapten Borneo FC, Diego Michiels. [laman resmi Borneo FC]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Diego sendiri masih berusia 30 tahun, sehingga tampak terlalu 'tidak mungkin' dirinya memutuskan untuk pensiun. Apalagi dirinya adalah kapten dari Borneo FC.

Di sisi lain, unggahan tersebut bisa saja menjadi sindiran di tengah ketidakjelasan Liga 1 2020. Seperti diketahui, kompetisi di Tanah Air yang rencananya akan dilanjutkan pada 1 November belum ada jadwal kepastian.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI