Tanpa Liga, Shin Tae-yong Akui Sulit Susun Program Latihan Timnas Indonesia

Syaiful Rachman Suara.Com
Jum'at, 23 Oktober 2020 | 02:05 WIB
Tanpa Liga, Shin Tae-yong Akui Sulit Susun Program Latihan Timnas Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong menyapa wartawan saat seleksi pemain Timnas Indonesia U-19 di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, Senin (13/1/2020).ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/wsj.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kalau liga belum juga bergulir, kami akan melakukan latihan di rumah (virtual training)," kata Shin seperti dimuat Antara.

Timnas U-19 berada di Kroasia sejak akhir Agustus 2020 untuk menjalani pemusatan latihan (TC).

TC tersebut menjadi persiapan menuju Piala Asia U-19 yang rencananya dilaksanakan pada awal tahun 2021 di Uzbekistan.

Setelah Piala Asia U-19, timnas U-19 diproyeksikan untuk berkompetisi di Piala Dunia U-20 tahun 2021 yang dilaksanakan pada 20 Mei-12 Juni 2021 di Indonesia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI