
"Para pemain penting, tetapi segalanya terus berlanjut. Cristiano dan Neymar pergi dan kami terus berkembang. Ini karena pekerjaan yang telah kami lakukan untuk mengembangkan merek LaLiga [Santander]."
"Tidak ada satu pemain pun yang mengubah seluruh liga. Saya berpikir bahwa LaLiga Santander memiliki merek yang tidak dapat dikompromikan."
Teori Tebas dapat diuji dalam waktu yang tidak terlalu lama, dengan Messi kemungkinan akan meninggalkan Barcelona pada akhir musim 2020/21.
Melakoni debutnya di Barcelona pada tahun 2005, hingga kini Messi telah mencatatkan 734 penampilan, 635 gol dan 279 assist.