Bersama Haaland dan Odegaard, Masa Depan Timnas Norwegia Sangat Cerah

Rully Fauzi Suara.Com
Senin, 12 Oktober 2020 | 18:55 WIB
Bersama Haaland dan Odegaard, Masa Depan Timnas Norwegia Sangat Cerah
Penyerang Timnas Norwegia, Erling Haaland (kiri) bersama gelandang serang Martin Odegaard (kedua kanan) pada laga UEFA Nations League 2020/2021 kontra Rumania di Ullevaal Stadion, Oslo, Senin (12/10/2020) dini hari WIB. [Twitter resmi Timnas Norwegia]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bermain kandang di Oslo akhir pekan lalu, Norwegia menyerah 1-2 dari sang tamu usai melalui babak perpanjangan waktu, yang membuat asa mereka untuk tampil di putaran final Piala Eropa harus pupus.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI