PT LIB Pastikan PSBM Jawa Barat Tak Ganggu Persib dan Tira Persikabo

Kamis, 17 September 2020 | 12:44 WIB
PT LIB Pastikan PSBM Jawa Barat Tak Ganggu Persib dan Tira Persikabo
Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Akhmad Hadian Lukita, saat ditemui di kantornya, di kawasan Jakarta, Jumat (14/8/2020). (Suara.com/Adie Prasetyo Nugraha).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tim asuhan Paul Munster sudah punya alternatif stadion, yakni Gelora Delta Sidoarjo, jika memang tak bisa bermarkas di Jakarta nantinya.

Adapun Macan Kemayoran --julukan Persija-- akan menggunakan Stadion Sultan Agung, Bantul, selama Liga 1 2020 berlangsung sebagai kandang mereka.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI