"Saya bermain melawan tiga bek yang besar, hal seperti itu tidak terdapat di Jerman. Menyenangkan untuk dapat berada di sini, dan menurut saya ini merupakan pertandingan pertama yang bagus bagi saya dan tim."
"Pertandingan kedua akan lebih sulit karena (lawannya) itu Liverpool. Saya berusaha dan melakukan yang terbaik dan memberikan assist untuk tim," ujar Werner. (Antara)