Indra Sjafri: Pemusatan Latihan Timnas U-16 Direncanakan Awal Juli 2020

Syaiful Rachman Suara.Com
Selasa, 23 Juni 2020 | 20:28 WIB
Indra Sjafri: Pemusatan Latihan Timnas U-16 Direncanakan Awal Juli 2020
Pelatih timnas Indonesia U-15 Bima Sakti (kedua dari kanan) memimpin latihan skuatnya di Lapangan Latihan PTT di Chonburi, Thailand, Jumat (26/7). Mereka akan menghadapi Vietnam di laga perdana Grup A Piala AFF U-15, Sabtu (27/7). (dok Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia/PSSI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jepang merupakan negara dengan gelar juara Piala Asia U-16 terbanyak yaitu tiga kali pada tahun 1994, 2006 dan 2018.

Adapun China dan Arab Saudi masing-masing sudah dua kali menjadi kampiun di kejuaraan tersebut.

Sementara catatan terbaik Indonesia di Piala Asia U-16 adalah menduduki peringkat keempat pada tahun 1990. Pada 2018, Indonesia menjadi perempat finalis.

Baca Juga: Plt Sekjen PSSI Buka Suara Soal Curhat Indra Sjafri Terkait Shin Tae-yong

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI