Ketum PSSI Ungkap Alasan Liga 1 dan 2 Harus Dijalankan Lagi

Jum'at, 12 Juni 2020 | 11:51 WIB
Ketum PSSI Ungkap Alasan Liga 1 dan 2 Harus Dijalankan Lagi
Ketua Umum PSSI terpilih Mochamad Iriawan menyampaikan konferensi pers usai Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI di Jakarta, Sabtu (2/11/2019). Pria yang akrab disapa Iwan Bule itu terpilih menjadi ketua umum PSSI untuk periode 2019-2023 setelah meraih 82 suara dari 85 pemilik suara (voter). ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Panduan ini dirumuskan dengan kombinasi berbagai referensi dari FIFA, WHO, AFF, Kemenkes, Kemenpora dan Bundesliga. Di dalamnya terdiri dari tujuh bagian pedoman," pungkasnya.

Meski begitu, PSSI belum ketuk palu bahwa kompetisi akan dilanjutkan. Mereka akan lebih dahulu menggelar rapat Komite Eksekutif (Exco) PSSI sebelum meresmikannya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI