5 Hits Bola: Tak Punya Ongkos, Pemain Persib Ini Pulang Jalan Kaki 22 Km

Reky Kalumata Suara.Com
Kamis, 16 April 2020 | 07:22 WIB
5 Hits Bola: Tak Punya Ongkos, Pemain Persib Ini Pulang Jalan Kaki 22 Km
Pemain tengah Persib Dedi Kusnandar usai latihan rutin di stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Kamis (27/2/2020). [Suara.com/Aminuddin]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Di tengah masa isolasi mandiri karena pandemi virus corona seperti ini, Laura Bragato terkadang bertukar pesan dengan Lingard. Mereka saling menanyakan kabar masing-masing.

Baca selengkapnya

3. Menanti Duet Maut Bruno Fernandes - Paul Pogba di Lini Vital Man United

Kolase foto dua gelandang Manchester United, Bruno Fernandes (kiri) dan Paul Pogba. [AFP]
Kolase foto dua gelandang Manchester United, Bruno Fernandes (kiri) dan Paul Pogba. [AFP]

Gelandang serang Manchester United, Bruno Fernandes melontarkan pujian setinggi langit kepada sang rekan setim, Paul Pogba.

Baca Juga: 5 Potret Laura Bragato, Sahabat Jesse Lingard yang Cantik dan Seksi Banget

Fernandes pun menantikan comeback gelandang sentral asal Prancis itu ke skuat Man United, dan berharap agar bisa  segera bermain bersama.

Baca selengkapnya

4. Ratu Tisha Mundur Karena Ditegur Djohar Arifin? Ini Jawaban Exco PSSI

Sekretaris Jenderal PSSI Ratu Tisha Destria ditemui di JCC, Senayan, Jakarta, Rabu (21/8/2019). [Suara.com/Adie Prasetyo]
Sekretaris Jenderal PSSI Ratu Tisha Destria ditemui di JCC, Senayan, Jakarta, Rabu (21/8/2019). [Suara.com/Adie Prasetyo]

Masih banyak yang bertanya-tanya alasan Ratu Tisha Destria mundur dari jabatannya sebagai sekjen PSSI. Pasalnya, Tisha masih belum membeberkan alasannya.

Sementara PSSI, melalui Ketua Umum Mochamad Iriawan hanya menghormati putusan Tisha untuk mundur. Ia juga tidak memberitahukan alasannya.

Baca Juga: Legenda Argentina Mario Kempes: Lautaro Bodoh jika Tak Pindah ke Barcelona

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI