4. Panitia Pelaksana Pertandingan Bhayangkara FC
- Nama kompetisi: Liga 1 2019
- Pertandingan: Bhayangkara FC vs Arema FC
- Tanggal kejadian: 27 November 2019
- Jenis pelanggaran: Pagar pembatas roboh yang mengakibatkan 2 (dua) suporter arema terjatuh
- Hukuman: Denda Rp 20 juta
5. Persiraja Banda Aceh
- Nama kompetisi: Liga 2 2019
- Pertandingan: Sriwijaya FC vs Persiraja Banda Aceh
- Tanggal kejadian: 25 November 2019
- Jenis pelanggaran: enam kartu kuning dalam satu pertandingan
- Hukuman: Denda Rp 25 juta
6. Persita Tangerang
- Nama kompetisi: Liga 2 2019
- Pertandingan: Persita Tangerang vs Persik Kediri
- Tanggal kejadian: 25 November 2019
- Jenis pelanggaran: Penyalaan flare
- Hukuman: Denda Rp 25 juta
7. Persik Kediri
- Nama kompetisi: Liga 2 2019
- Pertandingan: Persita Tangerang vs Persik Kediri
- Tanggal kejadian: 25 November 2019
- Jenis pelanggaran: Penyalaan flare dan smoke bomb
- Hukuman: Denda Rp 50 juta
Baca Juga: Pelatih Timnas Laos U-22 Sudah Tahu Kekuatan Indonesia