Ditahan Imbang Barito Putera Tanpa Gol, Pelatih Persela Kecewa

Reky Kalumata Suara.Com
Selasa, 05 November 2019 | 05:59 WIB
Ditahan Imbang Barito Putera Tanpa Gol, Pelatih Persela Kecewa
Pelatih Persela Lamongan, Nil Maizar (tengah) didampingi pemainnya Ahmad Birrul Walidain (ANTARA SUMBAR/ Mario Sofia Nasution)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara bagi Pelatih Barito Putera, Djajang Nurjaman mengaku puas dengan hasil satu poin, sebab selama pertandingan timnya terus ditekan tuan rumah.

"Kami dalam tekanan, satu poin sudah bagus bagi kami. Pemain bekerja dengan disiplin dan bisa mengamankan serangan. Ini satu poin penting, sebab Persela pesaing terdekat kami di zona merah," katanya.

Hasil ini membuat Persela tetap berada di zona merah klasemen sementara peringkat 16 dengan koleksi poin 25, sedangkan Barito Putera, ada di posisi 12 dengan 30 poin.

Baca Juga: PSSI Berharap Timnas U-19 Jadi yang Terbaik di Kualifikasi Piala Asia

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI