Cerita Adien Gunarta usai Fontnya Dipakai di Logo Piala Dunia U-20 2021

Jum'at, 25 Oktober 2019 | 14:16 WIB
Cerita Adien Gunarta usai Fontnya Dipakai di Logo Piala Dunia U-20 2021
Adien Gunarta, pembuat font di logo Piala Dunia U-20 2021. (Instagram/@adiengunarta).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Memang font-font saya ini kebanyakan bebaskan semua. Itu memang saya tujukan agar bermanfaatkan untuk kebudayaan dan ekonomi masyarakat. Kalau saya lindungin dan saya simpan sendiri, nanti kan enggak menimbulkan banyak manfaat untuk orang lain.

Sementara kalau saya taruh di internet dengan lisensi yang bebas, orang-orang kan dengan bebas bisa memakainya. Bahkan, untuk jualan komersial.

Dengan kayak gitu, saya bisa melihat penggunaan fontku berjejal di mana-mana. Seperti kalau pas jalan-jalan di Jogja, ketemu kaos pakai fontku, terus ke rostoran pakai fontku. Jadi, kayak senang saja bisa berkontribusi langsung terhadap kebudayaan dan masyarakat.

Baca Juga: Ayah Sekjen PSSI Meninggal Dunia, Keluarga Besar Timnas U-19 Berduka

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI