Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Stadion Perlu Dilengkapi Ini

Jum'at, 25 Oktober 2019 | 10:42 WIB
Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Stadion Perlu Dilengkapi Ini
Kondisi rumput Lapangan A Senayan, Jakarta, yang digunakan skuat Timnas Indonesia U-22 sebagai kamp latihan jelang Piala AFF U-22 2019, Senin (14/1) pagi. [Suara.com/Adie Prasetyo Nugraha]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Piala Dunia U-20 akan diselenggarakan pada 20 Mei hingga 11 Juni 2021. Indonesia telah menyiapkan 10 stadion yang akan digunakan untuk menggelar event akbar dua tahunan tersebut.

Stadion yang terpilih adalah Stadion Gelora Bung Karno (Jakarta), Wibawa Mukti (Cikarang), Pakansari (Bogor), Patriot Candrabhaga (Bekasi), Mandala Krida (Yogyakarta) Manahan (Solo), Jakabaring (Palembang), Si Jalak Harupat (Bandung), Gelora Bung Tomo (Surabaya), dan I Wayan Dipta (Bali).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI