PSS Gelar Pengajian, Netizen dan Sleman Fans Kirim Pesan Syahdu Ini

Galih Priatmojo | Muhammad Ilham Baktora
PSS Gelar Pengajian, Netizen dan Sleman Fans Kirim Pesan Syahdu Ini
Sejumlah tim jajaran serta official klub PSS mengikuti pengajian yang dilakukan di selasar Stadion Maguwoharjo, Sleman, Selasa (15/10/2019). (Instagram/@pssleman)

PSS masih bertengger di peringkat tujuh dengan raihan 32 poin pada klasemen sementara Liga 1 2019.

"Kapan bikin pengajian akbar Gus Miftah min?," tanya akun @widi_21s.

Terpisah, skuat Super Elja tampil cukup lumayan pada debutnya di Liga 1 2019. PSS menjadi satu-satunya klub promosi yang mampu bersaing hingga berada di papan tengah. Saat ini Bagus Nirwanto dan kawan-kawan menempati peringkat tujuh dengan koleksi 32 poin pada klasemen sementara Liga 1 2019.