5 Berita Menarik Bola: Luis Milla Berterima Kasih, Arsenal Batal Menang

Reky Kalumata Suara.Com
Senin, 16 September 2019 | 06:55 WIB
5 Berita Menarik Bola: Luis Milla Berterima Kasih, Arsenal Batal Menang
Mantan pemain Barcelona dan Real Madrid Luis Milla Aspas [AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Mantan pelatih Timnas Indonesia, Luis Milla kembali menarik perhatian netizen Tanah Air dengan caption unggahannya lewat media sosial.

Luis Milla mendapat 600 ribu lebih follower di Instagram dan menyampaikan rasa terima kasih secara khusus kepada follower dari Indonesia.

Dari luar negeri, Arsenal batal menang. Meski sempat memimpin dua gol namun akhirnya harus puas meraih satu poin setelah bermain imbang 2-2 dengan Watford

Dua berita di atas adalah pilihan dari lima berita menarik berikut ini yang telah tayang di kanal bola Suara.com pada Minggu (15/9/2019) hingga Senin (16/5/2019) dini hari WIB.

Baca Juga: Kalahkan Alaves, Sevilla Pimpin Klasemen Liga Spanyol

1. Luis Milla: Indonesia, Terima Kasih Banyak!

Luis Milla tetap menangani Timnas Indonesia (Instagram @luismillacoach)
Luis Milla tetap menangani Timnas Indonesia (Instagram @luismillacoach)

Aktivitas mantan pelatih Timnas Indonesia, Luis Milla, di media sosial kembali menarik perhatian netizen Tanah Air. Sebab, ia menuliskan sebuah caption unggahan Instargram dengan bahasa Indonesia.

Luis Milla berhasil mendapat 600 ribu lebih follower di Instagram. Ia pun mengumumkannya dalam sebuah unggahan Instagram pribadinya pada Sabtu (15/9/2019).

Baca selengkapnya

2. Jadi Korban Pelemparan Batu Bus Persib, Ini Komentar Omid Nazari

Baca Juga: Dikalahkan Persija, Pelatih PSIS Tetap Salut Kepada Pemainnya

Gelandang serang Persib Bandung, Omid Nazari usai latihan rutin di lapangan Arcamanik, Bandung, Jawa Barat, Rabu (4/9/2019). [Suara.com/Aminuddin]
Gelandang serang Persib Bandung, Omid Nazari usai latihan rutin di lapangan Arcamanik, Bandung, Jawa Barat, Rabu (4/9/2019). [Suara.com/Aminuddin]

Gelandang asing Persib Bandung, Omid Nazari menyatakan kekerasan di dalam sepak bola sudah seharusnya dihilangkan dan tidak boleh ada lagi korban akibat fanatisme buta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI