Selain itu Gusti pun menanggapi bantuan dari pemerintah untuk PSSI. Ia pun menyayangkan sikap Edy Rahmayadi yang keluar tidak sesuai dengan semestinya.
Saat itu, Edy menyebutkan pemerintah tidak memberikan bantuan kepada PSSI. Padahal, bantuan yang diberikan kepada PSSI bukan hanya berbentuk uang.
"Makanya ada statemen itu harus ditahan, bantuan timnas kan tak cuma duit, ada klub pakai stadion pakai punya Pemprov dan Pemkab itu kan bantuan pemerintah. Makanya jangan blunder terus," pungkasnya.
Baca Juga: Piala AFF 2018: Timnas Indonesia Imbang Tanpa Gol Lawan Filipina