Hukuman Messi Diubah untuk 'Selamatkan' Ronaldo?

Rizki Nurmansyah Suara.Com
Sabtu, 24 Juni 2017 | 03:31 WIB
Hukuman Messi Diubah untuk 'Selamatkan' Ronaldo?
Penyerang Real Madrid, Cristiano Ronaldo (kedua dari kiri), mencoba merebut bola dari kaki mega bintang Barcelona, Lionel Messi. [AFP/Josep Lago]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun, Vilarrubi menyatakan, sulit bisa menerima jika perubahan hukuman mega bintang klubnya itu tidak ada kaitannya dengan kasus Ronaldo.

"Saya merasa sulit membayangkan (perubahan hukuman) ini akan terjadi jika tidak ada masalah yang sama dengan pemain lain," katanya, dikutip dari Marca, Sabtu (24/6/2017).

"Semua perkembangan yang sedang berlangsung saat ini dan akan berlangsung dalam beberapa hari mendatang jelas arahnya: Ronaldo tidak perlu duduk di persidangan," lanjut Vilarrubi.

"Mereka tidak ingin ada foto Ronaldo di persidangan. Sementara, Messi diperlakukan seperti bos mafia dengan kejahatan terorganisir."

Baca Juga: F1 GP Azerbaijan: Verstappen Unggul Tipis dari Bottas

"Dalam kasus Ronaldo pihak berwenang telah membuat pernyataan yang menganggap bahwa dia tidak bersalah," ketus Vilarrubi.

Cristiano Ronaldo saat ini tengah berada di Rusia bersama tim nasional Portugal untuk mengikuti Piala Konfederasi 2017.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI