Suara.com - Persaingan untuk menjadi pemain yang tersubur di Liga Inggris musim ini semakn memanas. Liga menyisakan satu laga, tiga nama masih berpeluang besar untuk memboyong sepatu emas.
Striker Manchester City Sergio Aguero berhasil menambah pundi golnya pekan ini. Menjebol gawang Arsenal, Aguero kini sejajar dengan bintang Leicester City, Jamie Vardy, yang di hari sebelumnya nyaris mencetak hattrick ke gawang Everton.
Mengantongi 24 gol, Vardy dan Aguero kini hanya berjarak satu gol dari pemain Tottenham Hotspur, Harry Kane yang berada di posisi teratas. Berikut daftar sementara pencetak gol terbanyak Liga Inggris hingga pekan 37.
25 Harry Kane (Tottenham Hotspur)
24 Jamie Vardy (Leicester City)
Sergio Aguero (Manchester City)
18 Romelu Lukaku (Everton)
17 Riyad Mahrez (Leicester City)
15 Jermain Defoe (Sunderland)
14 Odion Ighalo (Watford)
13 Olivier Giroud (Arsenal)
Alexis Sanchez (Arsenal)
12 Diego Costa (Chelsea)
11 Marko Arnautovic (Stoke City)
Andre Ayew (Swansea City)
Gylfi Sigurdsson (Swansea City)
Troy Deeney (Watford)
10 Roberto Firmino (Liverpool)
Shane Long (Southampton)
Sadio Mane (Southampton)
Graziano Pelle (Southampton)
Dele Alli (Tottenham Hotspur)
9 Anthony Martial (Manchester United)
Georginio Wijnaldum (Newcastle United)
Andy Carroll (West Ham United)
Dimitri Payet (West Ham United)
Jebol Gawang Arsenal, Aguero Pastikan Posisi Kane Belum Aman
Syaiful Rachman Suara.Com
Senin, 09 Mei 2016 | 08:21 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Gol Iliman Ndiaye Buat Manchester City Merana di Etihad Stadium
26 Desember 2024 | 23:04 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Bola | 18:15 WIB
Bola | 17:09 WIB
Bola | 16:05 WIB
Bola | 15:45 WIB
Bola | 15:28 WIB