Menanti Aksi Barcelona Tanpa Messi

Syaiful Rachman Suara.Com
Selasa, 29 September 2015 | 08:15 WIB
  • Claudio Bravo menangkap bola dalam latihan di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
    Claudio Bravo menangkap bola dalam latihan di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
  • Pemain Barcelona berlatih di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
    Pemain Barcelona berlatih di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
  • Neymar dalam sesi latihan di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
    Neymar dalam sesi latihan di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
  • Pelatih Barcelona Luis Enrique dalam sesi latihan di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
    Pelatih Barcelona Luis Enrique dalam sesi latihan di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
  • Pemain Barcelona berlatih di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
    Pemain Barcelona berlatih di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
  • Claudio Bravo menangkap bola dalam latihan di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
  • Pemain Barcelona berlatih di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
  • Neymar dalam sesi latihan di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
  • Pelatih Barcelona Luis Enrique dalam sesi latihan di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
  • Pemain Barcelona berlatih di Joan Despi (29/9) [Reuters/Sergio Perez]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Tengah pekan ini, Barcelona akan kembali melakoni laga fase grup Liga Champions. Setelah ditahan imbang AS Roma di laga perdana Grup E, Rabu (30/9/2015) dini hari WIB, Barcelona akan menjamu Bayer Leverkusen.

Menghadapi wakil Bundesliga, Barcelona sudah dipastikan tidak akan diperkuat oleh sang mega bintang, Lionel Messi. Seperti diketahui, Messi harus menepi lantaran cedera lutut yang membekapnya saat menghadapi Las Palmas akhir pekan kemarin.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI